Indonesia

Pengenalan Trade Promotion Academy (TPA) kepada Forum Fair Trade Indonesia (FFTI)

TPA adalah salah satu platform pembelajaran promosi eksport secara online yang dikembangkan oleh SIPPO yang berkolaborasi dengan dua lembaga promosi ekspor dari Eropa yaitu Import Promotion Desk (IPD) dari Jerman; CBI dari Belanda and International Trade Cooperation (ITC). 

Pengenalan Trade Promotion Academy (TPA)

Pertengahan January 2021, SIPPO memperkenalkan TPA kepada Forum Fair Trade Indoensia (FFTI) beserta anggota nya. Dalam acara tersbut, SIPPO memberikan pemaparan singkat mengenai fungsi dan isi modul keapda semua peserta. Dalam acara ini, banyak pertanyaan dari peserta mengenai fitur beserta mekanisme cara belajar mandiri TPA dan cara meng-akses TPA . Hasil dari sesi pengenalan TPA menghasilkan 20 peserta  yang langsung mendaftar kedalam aplikasi TPA dan kesokan hari nya peserta mendapatkan login untuk meng-akses TPA.

Satu minggu setelah diperkenalan TPA dan berkesempatan mengakses TPA,  FFTI dan anggotanya menginisiasi mengadakan meeting lanjutan dengan SIPPO untuk membahas temuan atau masalah yang ditemui  dalam mengakes TPA. Sebagai hasil akhir, ada sekitar 15 peserta yang berkomitment untuk menuyelesaikan satu  modul dan ada beberapa peserta yang ingin menyelesaikan lebih dari satu modul. Sampai tanggal 22 Feb 2021, sudah ada tiga perserta yang berhasil mendapatkan digital sertifikat dari SIPPO – ITC.    

Ditunggu 12 peserta lagi untuk mendapatkan sertifikat dan pengalaman yang menarik dalam pembelajaran secara digital.

To make this website run properly and to improve your experience, we use cookies. For more detailed information, please check our Cookie Policy.

  • Necessary cookies enable core functionality. The website cannot function properly without these cookies, and can only be disabled by changing your browser preferences.